Kamis, 08 Agustus 2013

REMATIK( arthtritis Gout)

Gout (rematik) suatu bentuk artritis (peradangan sendi) yang biasanya menyerang. jari jari kaki, terutama ibu jari kaki. Tetapi bisa juga menyerang lutut,tumit,pergelangan kaki,pergelangan tangan,jari jari tangan dan siku.
rematik biasanya penyakit turunan yg selalu menyerang lelaki dan sebagian perempuan sekitar berumur 45 tahun tanpa gejala awal.  terjadi bila dicetuskan oleh cidera ringan seperti memakai sepatu yang tidak sesuai ukuranya,terlalu banyak makan makanan yg
mengandung (uric acid) suatu senyawa kimia yg terdapat dalam makanan tertentu. seperti dalaman hati, paru,usus dsb. alkohol, stres, virus dan obat obatan kimia tertentu.

GEJALANYA:

# Ngilu sendi secara mendadak, biasanya di malam hari.

#kemerahan bengkak pada sendi yg terkena

#Demam, kedinginan& lemah.

PENYEBABNYA:

-Kadar asid urik yang meningkat dalam darah yg menyebabkan penumpukan kristal asam urat di dalam sendi.

PENCEGAHANYA:

*sebisa mungkin hindari semua makanan yg bisa mencetuskan terjadinya serangan sakit sendi.

*kurangi makanan yang kaya menandungi purin seperti; daging,hati,perut,paru dan lain sebagainya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar